Teknik Agar Artikel Lolos Copyspace - Copyspace merupakan website yang berfungsi untuk mengecek apakah konten atau artikel tersebut orisinil atau tidak. Ini biasa dilakukan oleh para pengguna Blogger karena masih kesulitan membuat artikel dan menyalin artikel orang lain, baik dengan izin maupun tidak izin.
Pada Copyspace, artikel yang disebut Orisinil adalah artikel atau konten yang tidak ada yang menyamainya. Maksudnya, sebuah wacana yang memberikan sebuah konten yang cara penyampaianya tidak sama dengan yang beredar di dunia Blog. Contohnya,
- Artikel (A) : Pada hari Minggu, saya pergi bersama teman saya ke Bandung.
- Artikel (B) : Saya pergi ke Bandung dengan teman saya pada minggu ini.
Terlihat kan, sebuah kalimat yang isinya sama, namun penyampainanya berbeda. Google tidak keberatan dengan teknik mengganti penyampaian konten ini. Dan menurut saya, artikel itu bisa dikatakan Orisinil, meskipun mengganti atau menggeser kata yang terdapat di dalamnya. Pada artikel ini, saya akan membagikan sebuah teknik yang mungkin bisa bemanfaar, yakni Teknik Agar Artikel Lolos Copyspace. Berikut adalah teknik tekniknya.
- Berhati hati dalam hal "Sub Judul". Hal ini mempengaruhi apakah artikel lolos Copyspace atau tidak.
Sub judul: PLANET BUMI
Isi konten: Merupakan sebuah planet yang..dst
Isi konten: Merupakan sebuah planet yang..dst
Anda jangan membuat seperti ini
Sub judul:PLANET BUMI
Isi konten: Merupakan salah satu planet..dst
Sub judul:PLANET BUMI
Isi konten: Merupakan salah satu planet..dst
Dari artikel di atas menurut anda mana yang salah?
Padahal berbeda.
Padahal berbeda.
Artikel pertama isinya:merupakan sebuah planet
Artikel ke dua:merupakan salah satu planet
Anda perlu waspada karena kata yang di ambil dari contoh di atas itu adalah "PLANET BUMI merupakan".
- Hindari Kata Sama Beruntun Sebanyak 3 Kata. Usahakan tidak ada kata yang sama sebanyak 3 kata. Contohnya,
Artikel (A) : Budi beli sepatu di toko
Artikel (A) : Budi beli sepatu di toko
Artikel (B) : Budi membeli sepatu di toko
Kalimat diatas sudah lolos Copyspace, harus berhati hati dalam setiap katanya intinya. Nah sekarang anda sudah mengertikan bagaimana mudahnya cara agar konten lolos copyscape..
Intinya jangan ada 3 kata yang sama berurut di konten anda. Tetapi, kalau 2 atau 3 kalimat saya rasa tidak berpengaruh ya.. Sekian artikel saya tentang Teknik Agar Artikel Lolos Copyspace. Semoga bisa bermanfaat bagi para pembacanya
EmoticonEmoticon